Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2019

Kegagalan Selalu Berhubungan Dengan Perjuangan

Bicara soal kegagalan, selalu berhubungan dengan suatu perjuangan, dalam barisan shaf saya duduk mendengarkan sebuah khotbah Jumat, yang menarik dari khotbah jumat kali ini mengisahkan kegagalan, Malaikat Izrail. Malaikat Izrail yg diberi tugas sebagai malaikat pencabut nyawa, Malak al Mawt, penguasa pencabut nyawa, apakah kegagalan yg dialami Malaikat Izrail , dikisahkan suatu ketika melaksanakan tugas yang di perintahkan Alllah, SWT. untuk mencabut nyawa seorang hambah. Gambar oleh  Gerd Altmann  dari  Pixabay   Malaikat Izrail mencabut nyawa sesorang lewat mata, mulut, telinga, jari-jari tangan dan jari-jari kaki, dari semua proses melalui telingalah yang paling sakit. ketika Malaikat Izrail mencabut nyawa melalui mata terdengar teriakan dari seseorang untuk meminta malaikat tidak mencabut nyawa orang tersebut, melalui mata, karena mata tersebut adalah mata yang suka membaca AlQuran, mata yang dipelihara, kemudian Malaikat Izrail mencabut melalui mulut, ...

Dua Tahun Novel Baswedan

Kita tentunya tidak pernah lupa dengan insiden penyerangan  terhadap penyidik senior KPK, Novel Baswedan,  pulang dari sholat subuh ada yang menyiramkan air keras kemuka Mantan perwira Polri berpangkat komisaris polisi ini merupakan salah satu penyidik bersinar yang memegang banyak kasus besar di KPK sejak pertama berkiprah, besok adalah tepat 2 tahun setelah penyerangan itu. Dan sampai sekarang, kasus masih gelap.   Dua Tahun Novel Baswedan "Insiden itu hanyalah pucuk gunung es dari apa yang terjadi di KPK. Banyak kolega lain di KPK mengalami teror dan intimidasi. Dari ancaman bom dan ancaman pembunuhan, hingga mengalami kekerasan atau penganiayaan.  Itu semua dialami hanya karena kami melakukan tugas kami melawan korupsi di Indonesia." Novel Baswedan memberikan dukungan para pejuang anti-korupsi KPK dari serangan intimidasi dan kekerasan, ikut dalam peringatan dua tahun kasus menimpah Novel Baswedan, Kamis, 11 April 2019 di Gedung Merah Putih KPK. Acara akan ...

Justice for Audrey, Netizen Tuntut Pelaku Dihukum

Netizen Geram dengan tindakan persekusi yang dilakukan sejumlah siswi SMA di Pontianak, sangat disayangkan terjadi, menyebabkan korban siswi SMP mengalami kekerasan fisik dan intimidasi kata-kata , hanya karena permasalahan asmara. Pertanyaanpun timbul kenapa seorang anak dapat berbuat jahat terhadap sesamanya? faktor lingkungan dapat picu Anak melakukan kekerasan, proses pembelajaran yang diterima tampa disadari, sehingga anak melihat dan mendengar dan mereplikasikan sikap dari apa yang dia dapatkan, melalui tontonan TV, Media social, Game, salah satu faktor dimana anak dapat mempelajari tindakan kekerasan. Gambar oleh  Ulrike Mai  dari  Pixabay   Peran keluarga sangat dibutuhkan dalam polah asuh anak, ubahlah polah pengasuhan dirumah, berusaha mendiskusikan setiap masalah yang terjadi pada anak, bersifat objektif ketika anak memiliki masalah adalah salah satu cara mengatasi perilaku kekerasan pada anak. sampai dengan saat ini berdasarkan berita yang ...